Mini Lokakarya DHA (District Health Account) Kabupaten Sumenep

Mini Lokakarya DHA (District Health Account) Dinkes Sumenep bertempat di Gedung PKK Kabupaten Sumenep. Dihadiri oleh beberapa SKPD yang berhubungan erat dengan DHA. DHA atau District Health Account adalah Pencatatan arus dana kesehatan secara sistematis dan komprehensif dalam sistem kesehatan...

RENUNGAN: DOKTER vs IPKM

Tanggal 24 Oktober 2015, diperingati HARI DOKTER NASIONAL. Sebuah apresiasi terhadap peran dan tugas mulia seorang dokter dalam Pembangunan Kesehatan masyarakat di Indonesia. Begitu kompleksnya tantangan pembangunan kesehatan masyarakat kita saat ini, lantas bagaimana peran dokter dalam meningkatkan Pembangunan...

Monitoring, Evaluasi, dan Pelaporan Subag Program dan Perencanaan

Kegiatan Monitoring, Evaluasi, dan Pelaporan ke Puskesmas Se-Kabupaten Sumenep di Subag Program dan Perencanaan rutin dilakukan tiap tahun. Monitoring merupakan suatu kegiatan mengamati secara seksama suatu keadaan atau kondisi, termasuk juga perilaku atau kegiatan tertentu, dengan tujuan agar semua...

Launching Sistem Pelaporan Online (SPODS)

Dinkes Kabupaten Sumenep, Meluncurkan Aplikasi berbasis Cloud Aplication berupa Sistem Pelaporan Online Puskesmas. Sistem berbasis online ini, memuat pelaporan tentang Data Dasar Puskesmas, Dataset Prioritas Kemenkes RI, Pelaporan SPM dan juga Aplikasi Simpus (Sikda Generik) Dengan Aplikasi ini, maka Puskesmas dapat...

10 Juta lebih Penduduk Indonesia alami Gangguan Mental Emosional (GME).

KEMARIN, 10 Oktober 2015 merupakan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia (HKJS). Tahun ini HKJS mengangkat tema Martabat dalam kesehatan jiwa . sejauh mana Indonesia menangani Kesehatan Jiwa, terlebih saat ini digaungkan Revolusi Mental. Topik Gangguan Jiwa menjadi suatu keprihatinan di Indonesia...

Launching Simpus Sikda Generik Puskesmas

Dinas Kesehatan Kabupaten Sumenep, Meluncurkan Sistem Manajemen Puskesmas (SIMPUS) yang diadopsi dari Kemenkes RI dengan Nama SIKDA GENERIK. Aplikasi Simpus ini bersifat Online, sehingga bisa di akses secara online.